Berita Seputaran Artis , Jakarta โ Bunga Reyza, penyanyi muda berbakat Indonesia, terus mencuri perhatian dengan karya-karya musiknya. Setelah merilis single perdananya, “Wahai Tuan”, pada tahun lalu, ia mendapatkan sambutan hangat dari para pencinta musik Tanah Air. Keberhasilan lagu tersebut mendorong Bunga untuk meluncurkan single baru berjudul “Nomor Satu” pada September 2024. Lagu “Nomor Satu”…